-->

follow us

Visi Misi PT. Siantar Top, Tbk Beserta Sejarahnya

Konten [Tampil]

Sejarah Perusahaan

Visi Misi PT. Siantar Top, Tbk Beserta Sejarahnya - PT. Siantar Top, Tbk merupakan suatu perusahaan yang bergerak dalam bidang industri makanan ringan (food industries) perusahaan ini berlokasi di jalan Raya Medan Tanjung Morawa Km 12,5Desa Bangun Sari, Kabupaten Deli Serdang.

PT. Siantar Top, Tbk dimulai dari bentuk industri rumah tanga yaitu pada tahun 1972 di Sidoarjo dengan produk yang pertama kali dibuat adalah kerupuk ubi dengan jumlah karyawan 5 orang. Seiring dengan bertambahnya jenis produk yang dihasilkan dan juga jumlah permintaan sehingga pada tahun 1987 didirikan suatu pabrik dalam skala yang cukup besar dengan nama PT. Siantar Top, Tbk yang berlokasi di Sidoarjo (Surabaya).

Perusahaan semakin berkembang pesat dan pada tahun 1996 mencatatkan sahamnya di lantai Bursa Efek Jakarta (sekarang Bursa Efek Indonesia). Pengembangkan usaha dan pendistribusikan produk yang dihasilkan pada tahun 1997 PT. Siantar Top, Tbk melakukan ekspansi ke pulau Sumatera, khusus ke Sumatera Utara, sehingga pada tahun 1997 dibangun pabrik di Jalan Raya Medan Tanjung Morawa Km 12,5 Desa Bangun Sari Kabupaten Deli Serdang dan mulai beroprasi tahun 1998, dimana jenis produk yang dihasilkan yaitu Biskuit, Mie goreng, Mie spix dan kemudian terus bertambah hingga pada saat ini ada sekitar ±30 jenis produk. Selain mengembangkan pasar dalam negeri, perusahaan

Visi dan Misi PT. Siantar Top Tbk

Visi Perusahaan

Menjadi perusahaan terkemuka yang terus tumbuh dan berkembang demi kepuasan bersama.

Misi Perusahaan


  • Menghasilkan produk-produk perusahaan menjadi produk unggulan
  • Menyediakan produk-produk pilihan dengan cita rasa tinggi, inovatif ,harga terjangkau dan memastikan ketersediannya bagi pelanggan
  • Berkomitmen untuk senantiasa meningkatkan kompetensi karyawan, proses produksi yang efisien, dan teknologi yang berkembang.
  • Meningkatkan nilai-nilai perusahaan secara berkesinambungan.




Simak Juga :

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar